Jalur Tutup Pendakian 2016


Penutupan Jalur Pendakian Gunung
Tahun 2016 @sebarkan ^_^

Update Info semoga bermanfaat :
  1. Jalur pendakian Gunung Prau, via:Patak Banteng: SEMUA JALUR DITUTUP (06 Januari – 05 April 2016)
  2. Jalur pendakian Gunung Salak DITUTUP (01 Januari 2016 – sampai dengan kondisi memungkinkan).
  3. Jalur pendakian Gunung Semeru, via:Semua jalur: DITUTUP
  4. Jalur pendakian Gunung Lawu, via:-Cemoro Sewu: DITUTUP, Cemoro Kandang: DIBUKA, Candi Cetho: DIBUKA
  5. Jalur pendakian Gunung Gede – Pangrango, via:Semua jalur: DITUTUP.
  6. Jalur pendakian Gunung Andong, via:Semua jalur: DIBUKA.
  7. Jalur pendakian Gunung Cikuray, via:Semua jalur: DIBUKA.
  8. Jalur pendakian Gunung Ciremai, via:-Apuy: DIBUKA, Linggarjati: DIBUKA, Palutungan: DIBUKA.
  9. Jalur pendakian Gunung Guntur, via:Semua jalur: DIBUKA.
  10. Jalur pendakian Gunung Kerinci DIBUKA – info: cuaca kurang baik dan sering terjadi gempa dari teman2 pendaki kerinci.
  11. Jalur pendakian Gunung Merapi, via:New Selo: DIBUKA
  12. Jalur pendakian Gunung Merbabu, via:Selo: DIBUKA, Suwanting: DIBUKA, Wekas: DIBUKA, Cunthel: DIBUKA, Thekelan: DIBUKA.
  13. Jalur pendakian Gunung Penanggungan : DIBUKA
  14. Jalur pendakian Gunung Papandayan, via:Semua jalur: DIBUKA.(Belum ada informasi valid).
  15. Jalur pendakian Gunung Sindoro, via:Semua jalur: DIBUKA.
  16. Jalur pendakian Gunung Slamet, via:Jalur Bambangan: DIBUKA.
  17. Jalur pendakian Gunung Sumbing, via:Semua jalur: DIBUKA.
  18. Jalur Pendakian Gunung Telomoyo, via:Semua jalur: DIBUKA.
  19. Jalur pendakian Gunung Rinjani, via:-Sembalun: DIBUKA, dengan syarat:Pendakian maksimal dua hari satu malam.Pendakianhanya boleh sampai Pelawangan Sembalun dan Pelawangan Senaru yang artinya para calon pendaki tidak diperkenankan mendaki sampai puncak dan tidak diperkenankan pula sampai danau.Tempat camping yang diizinkan hanya di Cemara 5 Pelawangan Senaru dan Pelawangan bawah danautrack Sembalun.Apabila pendaki melanggar syarat dan/atau ketentuan tersebut makan akan diberikan sanksi tegas dari petugas wewenang.

sumber: exploregunung; Basecamp Prau Dieng; @sumbing_sindoro; bromotenggersemeru; tnrinjani; tngmerbabu; TNGGP; dan berbagai sumber

  1. Biasakan hub cp/basecamp gunung bersangkutan terlebih dahulu sebelum start, karena cuaca dsb bisa saja mendadak dari status buka jadi ditutup
  2. Tolong koreksinya, ditambah info/info gunung lain maupun dibenarkan jika ada kesalahan info, Terima Kasih.
Gagak Jawa ke ANAK GUNUNG MERBABU MERAPI

Posting Komentar

Anda dapat mengomentari artikel ini menggunakan akun google anda. Silahkan untuk masuk ke email anda / akun google kemudian berkomentar secara bijak.

Lebih baru Lebih lama

Paket Pendakian Gunung

Package Corporate

Package Honeymoon

Safary Trip

Xplore Wisata

XploreWisata merupakan salah satu jasa penyedia jasa layanan guide dan porter pendakian gunung.

Hubungi Admin