OPEN TRIP Pendakian Gunung Prau 2015

 
OPEN TRIP Pendakian Gunung Prau 2015
di penghujung tahun 2015

Sabtu-Ahad,, 3-04 Oktober 2015

informasi dan pendaftaram
085.643.455.685
 
Kenapa kami namai pendakian Bareng Gunung Prau 2015 ?? ya karena kami bermaksud mendaki bersama temen temen semuanya. Tanpa ada yang terbebani dengan nama panitia atau pun kasta apapun, kami hanya ingin mendaki bersama temen temen.
Insya Allah kami mengagendakan pendakian Gunung Prau pada,
hari : Sabtu - Ahad
tanggal : 03-04 Oktober 2015
jam : 14.00 start from Yogyakarta - 20.00 sampai di Yogyakarta*
meet point : Jembatan Layang Janti Yogyakarta atau sesuai dengan kesepakatan.
*) perkiraan estimasi waktu

karena setiap kegiatan tidak terlepas dari biaya operasional maka kami akan memberikan beban biaya per orang sebesar Rp. 100.000,00
dengan fasilitas :
  1. Teman Ndaki dari XploreWisata.Com
  2. Tiket Masuk Kawasan Wisata Gunung Prau
  3. Sahabat Baru yang Insya Allah kocak habis :) :) :)
untuk perlengkapan dan yang belum kami cantumkan belum termasuk fasilitas.
Kami merencanakan untuk menggunakan sepeda motor dari Yogyakarta dan adapun yang berasal dari Luar Yogyakarta dan hendak 'nebeng' atau 'bonceng' maka kami kenai biaya Rp. 175.000,00 (dalam artian kami carikan tebengan atau pengen tambahan fasilitas transportasi)
Jadi dalam pembiayaan ada dua harga, Rp. 100.000,00 tanpa transportasi dan Rp. 175.000,00 dengan kami carikan transportasi.

Bagaimana untuk tenda dan lain sebagainya ??
Akan kami sewakan di mitra kami apabila memang membutuhkan karena menyewa di mitra kami akan mendapatkan bonus tambahan yakni tidak terkena denda jika terjadi keterlambatan dalam kewajaran.

Revisi Tambahan Jadwal Pendakian
jam 14.00 kumpul di Lokasi Meet Point 1 Jembatan Layang Janti Yogyakarta
jam 14.00 - 15.00 briefing sebentar (bisa juga tanpa briefing langsung berangkat)
jam 15.00 - 16.00 tiba di Lokasi Meet Point 2 di Masjid Baitul Wahidin Utara Terminal Jombor
jam 16.00 - 17.00 briefing sebentar penjelasan rute perjalanan dan langsung berangkat ke Dieng Plateau
jam 17.00 - 19.00 diperkirakan sampai Dieng Plateau
jam 19.00 - 22.00 rehat sejenak, ngrumpi dan kenalan
jam 22.00 - 02.00 perjalanan menuju Puncak Gunung Prau
jam 02.00 - 04.30 pendirian tenda dilanjutkan istirahat
jam 04.30 - 05.15 pelaksanaan sholat Subuh Berjamaah
jam 05.15 - puas berburu Sunsrise dan masak
jam puas - 08.00 persiapan turun
jam 08.00 - 11.00 turun ke basecamp
jam 11.00 - 13.00 istirahat, sholat dan makan
jam 13.00 - 17.00 perjalanan menuju rumah masing masih
*hanya sebagai gambaran karena banyak yang menanyakan ^_^
kami ingatkan bahwa kami naik malam :) :) 
agar tidak memerlukan banyak logistik yang perlu dipersiapkan ^_^

Jadwal OpenTrip XploreAdventure 
BB 7A722B86 Call. / SMS / WA / Line / WeChat 085643455685

Jadwal OpenTrip XploreAdventure BB 7A722B86 Call. / SMS / WA / Line / WeChat 085643455685: http://www.gunung.xplorewisata.com/2015/08/open-trip-pendakian-gunung-prau-2015.html#ixzz3jDE5OtEl
Follow us: @syarifain_ on Twitter | cikarsya.yogyakarta on Facebook

Posting Komentar

Anda dapat mengomentari artikel ini menggunakan akun google anda. Silahkan untuk masuk ke email anda / akun google kemudian berkomentar secara bijak.

Lebih baru Lebih lama

Paket Pendakian Gunung

Package Corporate

Package Honeymoon

Safary Trip

Xplore Wisata

XploreWisata merupakan salah satu jasa penyedia jasa layanan guide dan porter pendakian gunung.

Hubungi Admin